Guru menyiapkan media loose part yang terdiri dari diantaranya karet, tali dll dengan memberikan tantangan main : "Sekuat apa tali lompat tinggi buatan mu"
Anak mampu melakukan observasi, eksplorasi dan eksperimen dalam kegiatan membuat tali lompat tinggi
Teknologi
Guru menyiapkan media loose part yang teridiri dari kayu, balok, tali, Â dll , dengan memberikan tantangan main : "Canggihnya gangsing buatanku"
Anak mampu mengnenal perkembangan teknologi sesuai perkembangannya dalam membuat gangsing
Engineering
Guru menyiapkan congklak dan memberikan aturan main dalam bermain congklak , kemudian mmempersilahkan anak untuk bermain dengan tantangan main " Bagaimana caramu bermain congklak"
Anak amenunjukan kemampuan cara menyelesaikan masalah dalam kegiatan bermain congklak
Art
Guru menyiapkan media looseparts , dan memberikan tantangan main pada anak "Indahnya kelom batok buatanku"
Anak mampu menunjukan karya yang memiliki nilai estetis dalam kegiatan membuat kelom batok