Mohon tunggu...
Abdul Malik
Abdul Malik Mohon Tunggu... Penulis seni - penulis seni budaya

penulis seni. tinggal di malang, ig:adakurakurabirudikebonagung. buku yang sudah terbit: dari ang hien hoo, ratna indraswari ibrahim hingga hikajat kebonagung

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Proses Kreatif: Perlu Riset atau Puasa Ngrowot?

6 Februari 2018   23:40 Diperbarui: 6 Februari 2018   23:59 804
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Diantara pucat hujan/usai dihantam penjarahan/diantara banjir yang menenggelamkan kota/dan menghanyutkan desa-desa/diantara semarak togel/dan ekspor wanita diantara laris sabu-sabu dan ganja/diantara licinnya penyelundupan/mobil-mobil mewah/diantara indahnya sirkus/dimeja-meja persidangan/diantara menggemuknya/saku anggota dewan/diantara gemuruh lagu demonstran/diantara sumpah serapah buruh pabrik/yang kedodoran/diantara begal, maling, rampok, copet/yang diarak dan dibakar/diantara bom yang meledak/di jalan raya, pasar swalayan/dan rumah-rumah tuhan

Inilah negeri/yang tak pernah habis air matanya/ngos-ngosan nafasnya/lantaran pelaku korupsi/ dan orang-orang tercela/selalu luput dari penjara

Meski ditulis enam belas tahun lalu, puisi diatas masih memiliki kontekstual kekinian.

Hadi Sucipto, Hardjono WS, Saiful Bakri memiliki ide dan proses kreatif masing-masing, namun ketiganya sama-sama telah memberi makna pada hidup.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun