Mohon tunggu...
Kristian Pand
Kristian Pand Mohon Tunggu... Freelancer - investor ritel

Mahasiswa UAJY

Selanjutnya

Tutup

Foodie

Ekonomi Kreatif Sektor Kuliner di Balik Keanekaragaman Indonesia

23 Desember 2020   00:30 Diperbarui: 23 Desember 2020   00:55 332
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Kuliner. Sumber ilustrasi: SHUTTERSTOCK via KOMPAS.com/Rembolle

Tentunya untuk menghasilkan sesuatu yang unik dan populer ini dibutuhkan peran ekonomi kreatif untuk berinovasi dan juga membuat hal baru. Tantangan kedua adalah identitas suatu restoran. Sebuah restoran yang menjadi sektor kuliner tentunya harus memiliki identitas yang khas dan juga dikenal oleh orang orang. Jika suatu restoran sudah dikenal namanya, maka akan mendatangkan konsumen-konsumen yang nantinya akan menambah pendapatan.

Dalam rangka memajukan perkembangan ekonomi kreatif sektor kuliner di Indonesia, peran masyarakat sangat diperlukan untuk berpartisipasi secara langsung. Usaha-usaha yang dapat dilakukan masyarakat untuk ikut ambil bagian mengembangkan sektor kuliner Indonesia, anta lain :

  • Ikut membeli dan mengonsumsi produk-produk buatan masyarakat lokal agar dapat membantu pertumbuhan dan perkembangan usaha tersebut.
  • Berpartisipasi sebagai wirausahawan lokal dengan menjual makanan khas Indonesia, maupun makanan baru yang unik atau telah dimodifikasi sesuai kreativitas.
  • Mengapresiasi dengan cara mempromosikan makanan produk lokal kepada masyarakat sekitar, bisa dengan berkomunikasi secara langsung atau dengan platform media sosial yang sangat mempengaruhi pada masa ini.

Banyak usaha lainnya yang dapat dilakukan oleh masyarakat Indonesia. Namun, Beberapa usaha dasar di atas  dapat dilakukan secara konsisten oleh masyarakat Indonesia untuk bersama-sama mengembangkan ekonomi kreatif sektor kuliner yang nantinya dapat ikut mengembangkan sektor industri kreatif lainnya. Semakin banyak orang yang bergelut di bidang ekonomi kreatif sektor kuliner maka pendapatan negara akan terus bertambah. Semakin kreatif dan semakin banyak kuliner baru maka pendapatan negara juga ikut berkembang. Selanjutnya, jika pendapatan negara berkembang, segala kebutuhan masyarakat pun dapat terpenuhi dengan baik yang akhirnya negara ini dapat ikut berkembang menjadi negara maju.

Ekonomi Kreatif FISIP UAJY 

Kelompok 7

Anggota:

1. Anastasia Ade Kurnia / 200907254
2. Felicia Susanto / 200907271
3. Kevin Putra Barinda / 200907298
4. Kristian Pandu Nugraha / 200907276
5. Reza Agustinus Purwosantoso/ 200907260
6. Skolastika Anggita A. / 200907293

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun