Mohon tunggu...
Krismas Situmorang
Krismas Situmorang Mohon Tunggu... Guru - Teacher, Freelancer Writer, Indonesian Blogger

Observer of Social Interaction, Catechist in the Parish.

Selanjutnya

Tutup

Financial Pilihan

Merasakan Manfaat Sebagai Anggota Koperasi

15 April 2024   17:07 Diperbarui: 15 April 2024   17:17 207
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Gambar ilustrasi KSP, sumber: bererod-gratia.puskopcuina.org

2. Memberi bunga yang bersaing

Pinjaman yang diberikan oleh koperasi simpan pinjam menawarkan tingkat bunga yang lebih rendah dibandingkan lembaga keuangan formal. Kondisi ini sangat membantu para anggotanya.

3. Mendorong partisipasi dan keputusan bersama

Koperasi tidak hanya memberikan manfaat secara finansial, tetapi juga memberi manfaat secara sosial. Dalam menjalankan koperasi, para anggota akan berperan aktif sebagai pengelola. Setiap anggota bertindak dan merasakan pengambilan keputusan bersama itu.

4. Menguatkan ekonomi masyarakat

Kegiatan ekonomi yang digerakkan oleh beberapa orang secara bersama-sama akan memperkecil kesenjangan ekonomi. Jika jumlah koperasi semakin banyak dan cakupannya semakin luas, maka pemerataan ekonomi secara nasional akan lebih mudah dicapai.

5. Menyajikan literasi keuangan

Kegiatan koperasi mengelola dana secara transparan. Setiap anggota dapat memantau dan mengetahui persis bagaimana dana mereka dikelola atau digunakan.

Memilih koperasi simpan pinjam yang aman

Tak dipungkiri bahwa ada banyak lembaga keuangan fiktif yang beroperasi dengan kedok sebagai koperasi. Masyarakat sering tertipu oleh janji-janji manis yang disodorkan.

Sebagai calon anggota yang akan menikmati produk suatu koperasi simpan pinjam, ada baiknya memperhatikan keamanan atau jaminan layanan. Beberapa hal berikut perlu menjadi perhatian mendasar dalam memilih koperasi simpan pinjam yang aman

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Financial Selengkapnya
Lihat Financial Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun