Mohon tunggu...
Kompasiana News
Kompasiana News Mohon Tunggu... Editor - Akun ini merupakan resmi milik Kompasiana: Kompasiana News

Akun ini merupakan resmi milik Kompasiana. Kompasiana News digunakan untuk mempublikasikan artikel-artikel hasil kurasi, rilis resmi, serta laporan warga melalui fitur K-Report (flash news).

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan Artikel Utama

Keterbatasan Infrastruktur Jadi Tantangan, Antusias Belajar Perlu Dijaga

9 September 2024   18:05 Diperbarui: 11 September 2024   10:16 530
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Kendati demikian, seperti yang dialami Kompasianer Halimah sebelumnya, anak-anak di Simbuang memiliki semangat dan antusias belajar yang cukup tinggi. Tak jarang, anak-anak juga kerap datang lebih awal ketika bersekolah.

Apa yang diceritakan baik oleh Kompasianer Halimah dan Kompasianer Yulius setidaknya memberikan gambaran bagaimana kondisi pendidikan kita hari-hari ini. Segudang persoalan, terutama kaitannya dengan akses pendidikan tidak boleh terus dibiarkan.

Mengutip KOMPAS.id, persoalan-persoalan ini sesungguhnya sudah lama terjadi. Masih terbatasnya dan kurang akomodatifnya sekolah terhadap peserta didik, masih banyak anak-anak yang kesulitan mendapatkan sekolah.

Baca Juga: Yuk, Kita Wujudkan Mimpi Anak-anak di Papua dengan Buku!

Selain itu, aksesibilitas terkait dengan jarak dan rute tempuh, di mana kerap kita saksikan tontonan viral siswa yang berjalan belasan kilometer menandakan bahwa aksesibilitas terhadap lembaga pendidikan masih sangat terbatas dan bermasalah.

Permasalahan dan keterbatasan ini menjadi tantangan besar bagi anak-anak yang ingin mengejar mimpi melalui pendidikan. Pemerintah, guru, dan masyarakat perlu berkolaborasi untuk sama-sama mencari jalan keluarnya.

Keterbatasan tidak boleh jadi api dalam sekam dalam akses pendidikan. Bagaimanapun, mereka adalah masa depan bangsa, dan hak mereka untuk mendapatkan pendidikan harus dijamin.

Dan terpenting, harapan dan antusias anak-anak sekolah adalah lentera yang harus terus kita jaga bersama, meski dihadapkan pada berbagai keterbatasan.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun