Sebagai gambaran, mengutip artikel karya Sarah Gibbens dari laman nationalgeographic.com yang berjudul "Climbers Set Off to Be First to Summit World's Most Notorious Mountain in Winter" yang dipublikasikan pada akhir Desember 2017, sampai tahun 2017 hanya ada sekitar 306 pendaki yang berhasil mencapai puncak K2, dan sekitar 84 orang meninggal di gunung tersebut selama proses pendakian. (Baca Selengkapnya)
5. Mitos Memukau di Balik Nilai Gizi Ikan Lele
Pertama lele dumbo, Pertama bagian kepala lebih besar daripada badannya. Meruncing ke ujung ekor. Jenis kedua, antara kepala dan tubuhnya berimbang. Kalau sedang bertelur, justru badannya lebih gemuk dibanding bagian atas. Warga setempat menyebutnya ikan limbat. Limbat ini ikan asli Danau Kerinci. Sudah ada jauh sebelum lele dumbo masuk ke Indonesia 1984 dari negeri asalnya benua Afrika.Â
Mungkin karena bentuknya menggelikan, dan suka hidup di tanah berlumpur yang terkesan jorok, amat sedikit masyarakat sekitar Danau Kerinci yang suka makan lele. Padahal harganya relatif murah. (Baca Selengkapnya)
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H