Halo Kompasianers...
Masih ingat tentunya dengan Blog Competition Kemendikbud yang telah diselenggarakan dari tanggal 15 November hingga 6 Desember 2020 lalu. Mengusung tema "Ibu, Sekolah Pertamaku", Kemendikbud mau mengajak Kompasianers untuk membagikan cerita tentang seberapa besar peran ibu hingga menjadikanmu sosok yang sekarang ini.
Dari sekian banyak cerita, berikut ini adalah para pemenang Blog Competition Kemendikbud. Adakah namamu?
- Juara 1:Â Ibu Supraptiah, Guru Terhebatku! oleh Widz Stoops mendapatkan uang tunai sebesar Rp 8.000.000
- Juara 2: Ibu dan Koran Bekas untuk Literasi Bacaku oleh Roman Rendusara mendapatkan uang tunai sebesar Rp 6.000.000
- Juara 3: Ibu, Mungkin Kau Tak Pernah Menyangka Kalau... oleh Hamdali Anton mendapatkan uang tunai sebesar Rp 3.000.000
- 3 Submission pertama yang menulis sesuai tema dan mekanisme yang ditentukan, masing-masing akan mendapatkan Rp 1.000.000
- Peran Ibu dan Sejarah PAUD di Purwakarta oleh Hana Marita Sofianti
- Solilokui Ibu oleh Pringadi Abdi Surya
- Mama, Sosok Inpiratif di Hidupku Sepanjang Masa oleh Ari Budiyanti
- 5 Juara Favorit masing-masing Rp 1.000.000
- Mendengar, Melihat, dan Meniru Ibu oleh Ariyani Na
- Saya Berkaca (Bahkan) dari Kengeyelan Ibu oleh Agung Han
- Kenali 5 Profesi Ibu yang Sering Dirindu oleh Ayu Diahastuti
- Jangan-jangan, Ibuku Seorang Filsuf? oleh Muhammad Andi FirmansyahÂ
- Mama Mengantarku Jadi Penulis dan Pribadi Cerdas Berkarakter oleh Ruang Berbagi (Bobby)
Sekali lagi selamat kepada para pemenang! Segera kirimkan data diri Anda dengan mengirimkan konfirmasi ke care[at]kompasiana[dot]com dengan subjek "Pemenang Blog Competition Kemendikbud 2020" dan isi data diri dengan format sebagai berikut:
- Nama Lengkap
- Alamat
- No Handphone
- No rekening
- NPWP
- Scan/ Foto KTP
- Scan/ Foto Buku Tabungan
Pemenang diharapkan mengirimkan konfirmasi data diri paling lambat 5 hari setelah pengumuman. Segala bentuk keterlambatan pengonfirmasian data diri bisa menyebabkan keterlambatan proses pencairan hadiah kepada para pemenang lainnya.
Kompasiana dan Kemendikbud mengucapkan terima kasih atas partisipasi seluruh peserta. Ikuti terus berbagai informasi kegiatan dan kompetisi Kompasiana lainnya dengan klik di sini. Â (LKE)Â
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H