Seks adalah hal yang penting bagi manusia normal. Bukan hanya sebagai bagian dari proses reproduksi, namun juga untuk kebutuhan biologis utama.
Perubahan pandangan terhadap pernikahan juga berpengaruh terhadap kebutuhan seksual. Gaya hidup bebas memilih pasangan tanpa komitmen sudah semakin marak dijalani.
Baca juga:Â 6 Resep Rahasia yang Bikin Orang Sekantoran "Klepek-klepek" (Jomblo Only)
Banyaknya kasus perceraian akibat perselingkuhan membuat manusia semakin selektif dalam pernikahan. Menurut mereka, menciptakan hubungan bebas jauh lebih bergengsi dibandingkan dengan nilai sebuah penghianatan.
Seks sudah bukan hal yang menjadi penanda hubungan suami istri.
Media sosial menciptakan peluang bagi setiap manusia untuk menciptakan relasi tanpa harus bertatap muka.
Informasi tanpa batas antara budaya yang berbeda, menciptakan sebuah proses asimiliasi yang dapat mengubah idealisme.
Aplikasi kencan yang banyak tersedia di dunia maya juga telah menciptakan budaya kencan kilat sebagai pengganti komitmen serius.
Wasana Kata
Nah, setelah membaca fakta ini, apakah anda termasuk orang yang memutuskan untuk menjadi jomlo seumur hidup, atau tetap berprinsip bahwa pernikahan adalah hal yang sakral.
Pilihan berada di tangan anda, karena setiap manusia memiliki hak untuk menjalani kehidupannya sendiri. Â