Mohon tunggu...
KKNUMMOJOROTO2022
KKNUMMOJOROTO2022 Mohon Tunggu... Mahasiswa - Universitas Negeri Malang

Kuliah Kerja Nyata Universitas Negeri Malang 2022

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud Pilihan

Media Pembelajaran Ular Tangga, Inovasi Pembelajaran yang Kreatif dan Menarik untuk Meningkatkan Motivasi Belajar Anak

26 Juli 2022   09:26 Diperbarui: 26 Juli 2022   09:29 711
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Untuk pertanyaannya yang digunakan dapat disesuaikan dengan tingkat kelas anak yang bermain. Guru maupun pendidik sebagai pendamping dapat membuat pertanyaan yang bervariatif. 

Nantinya pertanyaan tersebut dapat disesuaikan dengan satu tema pelajaran ataupun juga dapat dibuat dengan mencampur semua pelajaran namun harus disesuaikan tingkat kesulitannya. Penentuan pemenang dari media pembelajaran permainan ular tangga ini yaitu dengan 

Uji Coba Media Permainan Ular Tangga ini dilaksanakan oleh Tim KKN UM Kelurahan Mojoroto tepatnya di Sekolah Alam Ramadhani Kelurahan Mojoroto, Kec.Mojoroto Kota Kediri. 

Dengan peserta yaitu siswa Sekolah Alam Ramadhani dengan tingkat kelas mulai dari kelas 1 sampai kelas 6 SD.  Dengan peserta sebanyak 40 anak dan tingkat kelas yang berbeda - beda Tim KKN UM membagi menjadi 4 kelompok dimana setiap kelompok terdiri dari 10 anak. 

Kemudian dipilih satu perwakilan yang akan menjadi pion dan anak yang lain bertugas melempar dadu dan menjawab pertanyaan yang diberikan. Karena setiap kelompok berbeda tingkat kelasnya pertanyaan yang disediakan juga disesuaikan tingkat kesulitannya.

Permainan berakhir ketika 3 kelompok sudah mencapai kotak finish dan dipilih juara 1,2 dan 3. Tim KKN UM melaksanakan kegiatan ini selama 2 kali dengan tingkat antusias yang cukup tinggi karena konsep yang diusung adalah belajar sambil bermain. 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun