4. Merawat dan membersihkan dengan rutin.
Ada juga loh beberapa aplikasi pengetahuan termal dalam teknologi modern yang bisa kita lihat atau untuk kita pelajari fenomena tersebut, yaitu:
1. Tekuk rel kereta api.
2. Cairan pendingin mesin.
3. Merkuri dalam termometer.
4. Ekspansi sambungan.
Secara keseluruhan, untuk mencegah pecahnya kaca akibat perubahan suhu, penting untuk mempertimbangkan faktor-faktor tadi dalam desain dan penggunaan kaca, serta untuk menggunakan kaca dengan spesifikasi yang sesuai untuk aplikasi yang memerlukan ketahanan terhadap fluktuasi suhu.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H