Mohon tunggu...
Kharisma S. Mirakhi
Kharisma S. Mirakhi Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Bahasa dan Sastra Indonesia - UPI

Mahasiswa Bahasa dan Sastra Indonesia - UPI

Selanjutnya

Tutup

Bahasa

KKN Tematik UPI 2021: Tips Meningkatkan Kemampuan Literasi Baca-Tulis pada Peserta Didik

27 September 2021   22:36 Diperbarui: 28 September 2021   20:26 271
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Apa hal yang menjadikan literasi baca-tulis perlu diterapkan di kalangan peserta didik? Seberapa pentingkah kemampuan literasi bagi peserta diik? Beberapa pertanyaan di atas ada kalanya harus dijawab dengan penjelasan-penjelasan mengenai seberapa pengaruhnya kemampuan literasi sangat penting ditumbuhkan pada kalangan siswa atau peserta didik?

Literasi yang dikembangkan pada siswa akan mewujudkan citra baik pada kehidupannya. Selain wawasan pengetahuan yang meningkat, penerapan literasi baca-tulis akan mengembangkan pribadi peserta untuk mencintai buku bacaan. 

Siswa yang mencintai membaca akan memiliki potensi besar untuk mengembangkan wawasan diri secara gamblang dan luas, serta dapat memanfaatkan wawasan tersebut buntuk memecahkan permasalahan kehidupan sehari-hari siswa.

Peserta didik yang literat akan jauh memudahkan untuk mengeksplorasi diri dalam biang pendidikan. Sedangkan bagi siswa yang aliterat akan mengalami kesulitan untuk mengeksplorasi diri terutama dalam hal akademik. 

Oleh karena itu, kemampuan literasi wajib ditanam dalam diri peserta didik untuk memudahkan memecahkan persoalan-persoalan apapun dalam kehidupan.

Membaca adalah pondasi dasar kemampuan peserta didik. Peserta didik yang memiliki kemampuan membacanya baik, maka akan memudahkan dalam hasil belajar pada dirinya. Pun dengan peserta didik yang memiliki kemampuan literasinya minim, akan berdampak juga pada hasil bacaannya yang kurang maksimal. 

Hal ini, menjadikan literasi sebagai teori dasar bagi peserta peserta didik untuk mengembangkan kemampuan siswa untuk mengembangkan diri secara luas.

Universitas Pendidikan Indonesia (UPI) mengadakan kegiatan Kuliah Kerja Nyata Tematik (KKN---Tematik) dengan mengngkat tema Kuliah Kerja Nyata Tematik Literasi dan Rekognisi Merdeka Belajar Kampus Merdeka-Pusat Prestasi Nasional.

Dalam Tema KKN ini, yang menjadi pengharapan ke depannya adalah agar peningkatan literasi peserta didik semakin terlihat perubahan ke arah yang lebih baik. 

Berbagai Upaya sadar yang dilakukan oleh pengajar merupakan suatu usaha yang sangat fundamental dalam meningkatan literasi di sekolah. Sedangkan upaya-upaya baik lainnya adalah yang dilakukan oleh Orangtua dalam merealisasikan hasil bacaan peserta didik di rumah. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bahasa Selengkapnya
Lihat Bahasa Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun