Mohon tunggu...
Khadeejannisa
Khadeejannisa Mohon Tunggu... Administrasi - Karyawan swasta

بسم الله Menulis adl caraku berbagi dan bercerita

Selanjutnya

Tutup

Sosbud Pilihan

Kontradiksi: Duniaku dan Duniamu

2 Desember 2022   10:10 Diperbarui: 2 Desember 2022   13:29 206
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Fenomena-fenomena yang sangat sering dijumpai di jaman sekarang. Mendorong kita untuk merenung sejenak, sedikit bersimpati dan empati dengan lingkungan sekitar. Menahan diri untuk tidak over posting di media sosial guna meminimalisir dampaknya bagi diri sendiri dan orang lain. Pamer atau flexing istilahnya, dapat berdampak negatif jika berlebihan dan berkepanjangan. 

Seseorang akan sulit menghentikan kebiasaan flexing di medsos dan pada akhirnya menjadi ketagihan. Sementara orang lain bisa berprasangka buruk dan tercetuslah ungkapan-ungkapan seperti pencitraan, kamuflase, pura-pura bahagia dan apatis. Padahal ada banyak faktor yang melatarbelakangi flexing misalnya untuk meningkatkan self confidence, menarik perhatian lawan jenis, narsis dan butuh validasi lingkungan.

Tak ada salahnya berbagi kebahagiaan dengan orang lain dimulai dengan lingkungan sekitar. Memberikan bantuan dan dukungan moril maupun materiil kepada yang membutuhkan. 

Bukankah sejatinya manusia adalah mahluk sosial yang tak diciptakan untuk hidup individual dan egois. Niscahya hidup akan menjadi lebih bermakna dan menemukan kebahagiaan yang  sesungguhnya. *deeja

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun