Mohon tunggu...
Kemas Andika Pratama
Kemas Andika Pratama Mohon Tunggu... Mahasiswa Ilmu Komunikasi UIN Sunan Kalijaga, NIM 23107030045

Mahasiswa Ilmu Komunikasi

Selanjutnya

Tutup

Worklife Pilihan

Sering Keteteran Karena Kesibukan Sehari-hari? Time Blocking Solusinya!

11 Maret 2024   19:26 Diperbarui: 11 Maret 2024   19:32 353
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sumber : Freepik Free Download 

Meskipun fokus adalah kunci dalam time blocking, ada juga ruang untuk mengelola beberapa tugas sekaligus di blok waktu yang berbeda. Hal ini membantu kita untuk menghemat waktu namun tidak meninggalkan satu pun pekerjaan.

5. Meningkatkan produktivitas 

Dengan mengalokasikan waktu secara efisien untuk setiap tugas dan memprioritaskan pekerjaan berdasarkan urgensi dan pentingnya, time blocking secara keseluruhan dapat membantu meningkatkan produktivitas secara keseluruhan.

Langkah-langkah Menggunakan Time Blocking

1. Tentukan tujuan dan tugas

Mulailah dengan menentukan apa yang ingin Anda lakukan dalam hari tersebut dan tugas apa yang harus diselesaikan.

2. Membagi waktu menjadi blok-blok tertentu

Bagi waktu Anda menjadi blok-blok waktu yang jelas dan spesifik, misalnya blok satu jam untuk belajar kemudian blok satu jam lagi untuk berolahraga.

3. Mengisi blok waktu sesuai prioritas 

Tentukan kegiatan atau tugas apa yang akan Anda lakukan dalam setiap blok waktu tersebut. Pastikan untuk memprioritaskan tugas yang penting. Misalnya ada deadline tugas yang harus diselesaikan di hari itu, maka buatlah tugas tersebut di blok pertama aktivitas anda.

4. Jadwalkan waktu sesuai dengan kebutuhan

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Worklife Selengkapnya
Lihat Worklife Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun