Menggunakan sedikit nalar
Saat menulis di depan cermin besarÂ
Puisi 'Doa yang Tertukar'
Adalah puisi yang tertukar
Maksud untuk menampar, diri sendiri yang tertampar
Cerminan diri sangat tergambar
Begal, kacung makelar dan bandarÂ
Inilah cara kehidupan mengajarÂ
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H