"Ada duit gak, pinjam!"
"Aduh, bukannya gak mau kasih, tapi lagi gak punya nih!"
"Lagi kosong nih dompet."
"Benaran gak punya duit?"
"Ada sih, cuma sayang kalau ditarik!"
"Lagi gak punya duit, bisa pinjam gak?"
"Serius gak ada duit?"
"Ada, sayang kalau harus jual cincin."
Ini namanya tidak ada bukan tak punya...
Tidak punya duit yang sebenarnya bukan menunjukkan benar-benar tidak punya duit. Mungkin kita sering mendengar atau bahkan sendiri yang mengatakan bahwa sedang tidak punya duit.
Ada hal yang menarik ketika memberi alasan tidak punya duit saat ada yang hendak meminta pinjaman atau sekadar mengeluh bahwa sedang kantong kosong.Â