Mohon tunggu...
Kartika Hana Rizky Nabilah
Kartika Hana Rizky Nabilah Mohon Tunggu... Mahasiswa - 9 Sept'02

Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Malang

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Apakah Program CSR (Corporate Social Responbility) Harus di Perusahaan?

4 Juli 2023   17:11 Diperbarui: 4 Juli 2023   17:27 203
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

CSR (Corporate Social Responbilty) atau biasa disebut tanggung jawab sosial perusahaan merupakan program yang diadakan oleh beberapa perusahaan sebagai tanggung jawab terhadap lingkungan sosial. Program CSR bertujuan untuk membantu dalam meningkatkan kesejahteraan komunitas melalui praktik bisnis yang baik. Secara umum, program CSR dilaksanakan di sebuah perusahaan, namun kali ini berbeda. Program CSR ini berjalan di sebuah kafe tepatnya di kafe Latar Inggil Dau, Kab. Malang. 

Ada beberapa program CSR yang di implementasikan oleh pihak kafe pada masyarakat sekitar, yaitu: 

1. Merenovasi jalan yang sebelumnya tidak beraspal

2. Memasang lampu jalan

3. Membantu penjualan UMKM roti milik masyarakat sekitar

4. Membantu penjualan UMKM kopi bubuk

5. Merekrut karyawan tanpa kriteria tertentu, hanya wajib berdomisili sekitar kafe

Kebijakan kafe yang diimplementasikan dalam melaksanakan program CSR adalah dengan membuat kesepakatan dari awal dengan membantu masyarakat sekitar kafe agar nantinya dapat dipandang baik, namun tidak lepas dari tanggungjawab perusahaan pada masyarakat. Selain itu, sasaran kafe berfokus pada masyarakat sekitar yakni dengan membantu penjualan produk UMKM mereka. 

Proses implementasi kafe terhadap program CSR yaitu dengan memberikan bantuan terhahap masyarakat dengan merenovasi sarana dan prasarana yang sebelumnya tidak layak untuk dilewati, merekrut karyawan yang khusus sekitar kafe, serta membantu penjualan UMKM masyarakat, hal tersebut merupakan sebuah tanggungjawab perusahaan terhadap bantuan perekonomian masyarakat. 

Dalam program CSR yang dijalankan kafe, beberapa kendala pun dapat terjadi, seperti:

1. Pertimbangan pada masyarakat dalam renovasi jalan serta pemasangan lampu jalan

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun