Mohon tunggu...
Kansha Sabila Fithri
Kansha Sabila Fithri Mohon Tunggu... Freelancer - Mahasiswa

Penikmat dan penggiat literasi

Selanjutnya

Tutup

Healthy Pilihan

Biar Ibu Kota yang Kejam, Kamu Jangan...

6 Januari 2020   09:35 Diperbarui: 8 Januari 2020   00:09 147
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Sesering mungkin memposisikan diri sendiri sebagai orang lain. Hal ini membuat kita mengerti tentang alasan dibalik mengapa mereka melakukan apa yang mereka lakukan. Selain itu, kita bisa memfokuskan diri terhadap perasaan, masalah, dan kepentingan yang mereka punya.

  1. Jauhkan diri dari pikiran negatif

Dalam menjalani hidup tentunya kita tidak selalu dihadapkan dengan hal-hal yang baik, ada kalanya banyak kejadian yang membuat kita merasakan perasaan  marah dan kecewa. Jika kita menyadari bahwa perasaan negatif tersebut memenuhi pikiran kita, akan lebih baik jika kita menjauhi situasi yang menjadi pemicunya.

  1. Dengarkan dengan seksama

Dalam sebuah pembicaraan, untuk menjadi pendengar yang baik tidaklah selalu harus mengkhawatirkan tentang apa yang harus kita katakan selanjutnya. Menjadi pendengar yang baik adalah bagaimana kita mendengarkan dengan rasa penasaran yang dikarenakan kita peduli dengan apa yang terjadi.

  1. Tidak memaksakan diri

Terkadang kita mengkhawatirkan banyak hal, bahkan merasa tidak cukup karena tidak dapat menangani situasi tertentu. Dengan tidak memaksakan diri untuk mengerti, menyukai, atau memahami satu hal kita akan tidak berkontribusi dalam kerumitan permasalahan yang ada.

Perlu kita ingat bahwa kesehatan mental dimulai dari diri sendiri dan diikuti oleh lingkungan yang positif. 

Mari kita bersama-sama membiasakan diri untuk sebarkan kebaikan dan kepedulian terhadap sesama dengan tujuan untuk kualitas hidup yang lebih baik, baik untuk diri sendiri dan juga orang-orang sekitar. Sehingga tidak ada lagi tekanan dan tuntutan bagi setiap orang dalam menjalani hidupnya.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun