Mohon tunggu...
Fajar Mustika
Fajar Mustika Mohon Tunggu... Guru - Yakusa

Membaca Membuatku Mengerti. Berdiskusi Membuatku Paham. Menulis Membuatku Merdeka.

Selanjutnya

Tutup

Sosbud

Idealita Pemimpin dalam Organisasi

20 Juni 2024   01:26 Diperbarui: 20 Juni 2024   01:37 121
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi Gambar Oleh David Sarkus (Ishn.com)

Organisasi adalah sebuah sistem kerja sama didalam mencapai tujuan bersama. Sosok pemimpin didalam sebuah organisasi memiliki peranan yang sangat penting. Baik atau buruknya sebuah organisasi tergantung bagaimana pemimpin dalam merumuskan arah dan tujuan organisasi serta mampu mengelola dengan baik segala sumber daya yang ada didalam organisasi. 

Didalam memahami pemimpin tentu kita harus memiliki pengetahuan yang mendasar tentang apa itu pimpinan, pemimpin dan kepemimpinan ? 

Dilansir dari berbagai sumber :

 Pimpinan diartikan sebagai suatu jabatan atau status didalam organisasi. 

Pemimpin diartikan sebagai orang yang menduduki posisi pimpinan didalam organisasi

Sedangkan Kepemimpinan adalah kecakapan yang dimiliki oleh seorang pemimpin didalam organisasi untuk mempengaruhi orang-orang yang dipimpinnya untuk mencapai tujuan organisasi. 

Dari pengertian pimpinan, pemimpin dan kepemimpinan tersebut diatas kita daoat melihat perbedaan secara definisi dan penggunaannya kata tersebut dengan tepat. Sehingga kita dapat mengetahui seseorang yang menduduki jabatan didalam organisasi apakah dia hanya sebatas pimpinan yang hanya menduduki jabatan tertinggi didalam organisasi? Apakah dia seorang pemimpin yang melaksanakan tugas-tugasnya sebagai pimpinan ? Apakah dia memiliki jiwa kepemimpinan didalam melaksanakan tugasnya sebagai pimpinan didalam organisasi tersebut. 

Plato (427-347 SM) seorang Filsuf Yunani kuno dalam karyanya menyebutkan sifat-sifat yang harus dimiliki oleh pemipin, yakni : 

1. Keadilan Sebagai Pondasi Utama

Pemimpin harus mampu menegakkan keadilan didalam organisasi yang dipimpinnya. Agar semua orang didalam organisasi tersebut mampu bekerja dalam mencapai tujuan organisasi.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Sosbud Selengkapnya
Lihat Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun