Tidak hanya itu, keunikan style dan karakteristik penulisan artikel para kontributor di buku ini yang pastinya berbeda-beda, jelas menjadi warna serta kekuatan menarik dari buku ke-3, keterlibatan saya di even Writingthon ini.
Karenanya, buku ini wajib dibaca dan sangat recommended banget menjadi "buku saku" atau buku guide-nya para pelancong yang ingin mengenal pariwisata alam dan budaya Kabupaten Sumedang, puseur-nya budaya Sunda lebih intim lagi.
Semoga Bermanfaat!Â
Salam matan Kota 1000 Sungai, Banjarmasin nan Bungas!
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H