Mohon tunggu...
Lisa Calista
Lisa Calista Mohon Tunggu... Penulis - Anak kuliahan yang aktif organisasi dan suka kepoin hal baru :)

Learning is endless, and experience is the best teacher.

Selanjutnya

Tutup

Worklife

Interview Ngeblank dan Masih Garing? Bagi tipsnya Dong, Min!

18 Februari 2022   14:00 Diperbarui: 18 Februari 2022   14:02 306
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

5. "Semua udah aku terapin, Bro. Tapi kok masih ga keterima ya?"

Sebelom mulai, jangan lupa buat sapa orang yang interview kamu. "Selamat pagi Ibu A", "Hello Mr B", "Good afternoon everyone". Iya, segampang itu, tetapi it's a GREAT start!! Orang pada umumnya lebih suka kalo dipanggil namanya, karena bakalan merasa lebih dihargai. Selalu senyum juga ya, dan pastikan tatapan muka kamu tetap fokus ke mereka, biar kelihatan semangat dan kayak kesempatan yang udah lama ditunggu-tunggu.

6. "Selain itu, masih punya tips lainnya ga yang bikin kita dapet plus point?"

"Kalau tak kenal, tak dekat." Iya dongs, mesti tau perusahaan yang kamu lamar ya. Bakal lebih mantul lagi kalo kamu bisa ketemu fun fact tentang perusahaannya. Boleh tentang berita terbaru, penghargaan, pencapaian perusahaan itu, dan lain-lain.

Jadi.. kamu udah siap buat interview berikutnya, atau masih bingung nih rasanya ada yang belom lengkap? Yok, tanyain langsung di kolom comment ya!

Okee, saya sampai di sini dulu. Jangan lupa diterapkan tips-tips nya biar hasilnya juga jitu dan kamu gak ngeblank lagi pas interview. Terakhir, saya mau titip salam buat readers dan keluarga ya. Stay safe, dan tetap disiplin prokes gaess!

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Worklife Selengkapnya
Lihat Worklife Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun