Mohon tunggu...
Zahrotul Mujahidah
Zahrotul Mujahidah Mohon Tunggu... Guru - Jika ada orang yang merasa baik, biarlah aku merasa menjadi manusia yang sebaliknya, agar aku tak terlena dan bisa mawas diri atas keburukanku

Guru SDM Branjang (Juli 2005-April 2022), SDN Karanganom II (Mei 2022-sekarang) Blog: zahrotulmujahidah.blogspot.com, joraazzashifa.wordpress.com

Selanjutnya

Tutup

Cerpen Pilihan

Sepeda Baru Flora dan Alanna

3 Desember 2023   05:51 Diperbarui: 3 Desember 2023   06:03 361
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi: image creator from Microsoft Designer

Beberapa hari kemudian, di sore hari, Flora tampak bahagia. Bapak benar-benar membelikan sepeda baru untuknya. 

Segera saja dia membawa sepedanya ke Taman Kota. Dia mau sepeda-sepedaan bareng teman-temannya. 

Teman-teman Flora memberikan selamat kepada Flora karena impiannya untuk memiliki sepeda baru terwujud. Mereka lalu bersepeda di bagian miniatur jalan raya yang ada di Taman Kota. Mereka sangat menikmati dan belajar berlalu lintas di sana. Ada miniatur trotoar, zebra cross, lampu lalu lintas. 

Tak berapa lama, Alanna yang sedari tadi belum datang, dia tampak datang dengan sepeda yang tak asing di mata Flora.

"Sepeda kamu ini kok nggak seperti biasa sih, Lanna? Kamu suka ya sepeda seperti itu?" tanya Flora.

Mereka sedang beristirahat di bawah pohon rindang, tak jauh dari miniatur jalan raya.

"Iya, Flora. Sepeda ini baru saja dibeli sama ayah. Kata ayah sih belinya di toko barang antik. Harganya ratusan juta," cerita Alanna.

Flora tampak terkejut. Begitu juga teman-teman lainnya.

"Meski terlihat jelek, tapi sepeda ini kuat dan enak buat sepedaan."

"Yang bener, Lanna?" tanya teman-temannya.

"Coba aja!"

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun