Mohon tunggu...
Zahrotul Mujahidah
Zahrotul Mujahidah Mohon Tunggu... Guru - Jika ada orang yang merasa baik, biarlah aku merasa menjadi manusia yang sebaliknya, agar aku tak terlena dan bisa mawas diri atas keburukanku

Guru SDM Branjang (Juli 2005-April 2022), SDN Karanganom II (Mei 2022-sekarang) Blog: zahrotulmujahidah.blogspot.com, joraazzashifa.wordpress.com

Selanjutnya

Tutup

Cerpen

Catatan Pertama di Villa Eden 1

24 Agustus 2019   02:41 Diperbarui: 24 Agustus 2019   02:49 125
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Villa Eden 1. Dokpri

"Mas jahat...!"

Sherly menyorot chatku terakhir. Aku tuliskan kalau aku tak janji untuk merahasiakan hubungan kami di lokasi diklat. Meski sebenarnya dalam hati kuaminkan prinsip Sherly. Demi profesionalitasnya dan aku.

Chat Sherly diikuti emo melet. Aku tertawa. Kubayangkan kalau Sherly di depanku dan menjulurkan lidahnya. Pasti lucu...

"Wihhh kok melet gitu. Jelek ah... Yang bagus tuh ini (emo wajah bermata hati) atau yang ini(emo sun jauh dengan pipi merona)... Gimana?"

"Nggak lucu! Aku ingin kamu profesional. Titik..."

Alhamdulillah, Sherly sedang online. Jadi dia langsung merespon pesanku. 

Saat aku dan Sherly saling chat, jadwal untuk instruktur sebenarnya sudah ada. Akan tetapi tak ku beritahukan. Daripada bikin dia tambah panik. Kutahu kelas diklat Sherly SD 03, kutahu juga jadwalku di kelasnya.

**

Hari pertama di Villa Eden 1 Kaliurang.

Waktu Pembukaan Diklat agak molor karena check in para peserta diklat memang agak mundur juga. 

Setelah check in dan mendapatkan kamar, Sherly sudah memberikan kabar kalau dia berada di kelasnya. SD 03. Panitia dan pihak kampus penyelenggara diklat sudah berada di ruangan.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun