DASAR DARI PERILAKU KELOMPOK
Definisi dan Klasifikasi Kelompok
1.Pengertian Kelompok
Kelompok adalah dua individu atau lebih yang berinteraksi dan saling tergantung, yang datang bersama-sama
untuk mencapai tujuan tertentu.
Menunjuk pada definisi kelompok diatas, maka kelompok dapat dibagi menjadi dua macam yakni sebagai berikut:
1.Kelompok bersifat Formal
Melalui keberadaan struktur organisasi, dengan penugasan kerja yang ditetapkan untuk tugas-tugas. Dalam kelompok formal perilaku anggota tim yang terlibat akan ditetapkan menuju tujuan-tujuan organisasi.
2. Kelompok informal
Yakni suatu kelompok yang tidak ditetapkan secara formal atau tidak orgnisasional. Kelompok-kelompok informal adalah
susunan yang terbentuk secara alamiyah dari lingkunga kerja yang nampak sebagaia tanggapan atas kebutuhan sosial.