Mohon tunggu...
Jihan Mawaddah
Jihan Mawaddah Mohon Tunggu... Penulis - Knowledge seeker

Halo, saya Jihan. Lifestyle blogger yang sedang belajar banyak hal. Yuk saling bertukar pengalaman lewat tulisan. Baca tulisan saya lainnya di www.jeyjingga.com

Selanjutnya

Tutup

Pendidikan

Tips Mengatur Pola Tidur Anak, Jadi Ibu Anti Stress Club

4 September 2021   22:35 Diperbarui: 4 September 2021   22:35 109
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pendidikan. Sumber ilustrasi: PEXELS/McElspeth

Adanya aktivitas secara rutin tersebut secara otomatis anak akan mengetahui jika saat itu dia sudah menjelang waktunya tidurnya. Kita juga bisa merencanakan aktivitas yang menyenangkan tersebut sekitar 1 jam atau setengah jam sebelum waktu tidurnya ditentukan.

Batasi penggunaan alat elektronik seperti komputer, telepon atau juga televisi maksimal satu jam sebelum waktu tidur ya. Setidaknya itulah anjuran dokter anak saya waktu iut.

Karena hal ini sangat penting untuk bisa menstimulasi otak untuk bekerja dan menyebabkan gangguan tidur. Ciptakan ruangan yang nyaman untuk tidur anak kita, ciptakan kamar yang tenang gelap atau lampu temaram jika anak takut gelap. 

Berikan juga suhu yang sejuk dan hindari memberikan makanan atau minuman yang mengandung kafein pada anak ketika menjelang waktu tidur malamnya. Selain itu kita juga harus menghindari memberikan dia coklat teh atau minuman bersoda ya.

Semoga artikel tentang mengatur pola tidur anak bermanfaat ya. Dan jika ibu-ibu mempunyai pengalaman lain tentang mengatur pola tidur anak, bisa disampaikan di kolom komentar ya :)

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Pendidikan Selengkapnya
Lihat Pendidikan Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun