Tidak cukup hanya menyebarkan berita, tetapi Generasi Z harus menjadi leader bagi rekan-rekan dan generasi tua, dengan menerapkan solusi yang ada. Berawal dari menggunakan Energi Baru dan Terbarukan (EBT), akhirnya perwujudan dari mimpi untuk menyelamatkan Bumi dapat mulai tercapai. Suara-suara muda tidak hanya menyalakan sumbu untuk perubahan dalam gerakan iklim, namun mereka harus mampu menyalakan api yang berkobar.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Artikel ini merupakan bagian dari Lestari KG Media, sebuah inisiatif untuk akselerasi Tujuan Pembangunan Berkelanjutan. Selengkapnya