Tipe karyawan nomor berapakah anda dan saya ? semoga tidak masuk dalam nomor yang disebutkan, kalau toh harus memilih,harapannya yang nomor 1
Bagaimana dengan tipe karyawan dilihat dari cara menerima perintah dari atasannya ? Kita bisa bagi menjadi 4 tipe :
- Diberi perintah tanpa petunjuk bisa bekerja dengan baik
- Diberi perintah dan diberi petunjuk,bisa bekerja dengan baik
- Diberi perintah,petunjuk dan contoh,bisa bekerja dengan baik
- Diberi perintah,petunjuk dan contoh,tetap tidak bisa bekerja.
Nah sahabat kompasianer yang baik hati, jika sahabat sebagai karyawan atau yang punya bisnis, organisasi akan bergerak maju jika sahabat punya management puncak,supervisi dan pelaksana yang baik atau produktif.
Untuk membuat karyawan yang baik,tingkatkan skill dan kompetensinya dengan pengembangan sumber daya yang terus menerus, serta  jadikanlah mereka aset penting kita.Â
Lebih baik mencari karyawan dengan skill cukup dan bermoral baik dari pada karyawan pintar tetapi moralnya kurang baik.Â
Salam bahagia,sukses selalu
IWayB
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H