Cara membuatnyaÂ
Sangrai bawang bomba, jahe, pekak, ketumbar, cengkeh, dan kayu manis hingga aromanya keluar.
Rebus daging dan masukan semua bahan yang telah disangrai, rebus hingga daging empuk.
-
Saring kaldu, lalu tambahkan kecap/ saus ikan.
Rebus bihun atau rendam dengan air hangat hingga melunak.
Lalu iris daging yang telah empuk dan masukan kedalam mangkok, tambahkan bihun vietnam, tauge, daun ketumbar, daun bawang, dan daun mint.Â
Setelah itu masukan kaldu yang telah dibuat. Makanan siap disajikan
Kini anda bisa mencoba resep soup ala vietnam dengan mudah dan praktis.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H