Mohon tunggu...
Isti Yogiswandani
Isti Yogiswandani Mohon Tunggu... Lainnya - Penulis buku Kidung Lereng Wilis(novel) dan Cowok Idola (Kumpulan cerpen remaja)

Suka traveling, dan kuliner.

Selanjutnya

Tutup

Foodie Artikel Utama

Seru Syahdu Weekend Mencicipi Mie Gomak dan Soto Betawi

1 Juli 2024   07:02 Diperbarui: 5 Juli 2024   23:39 1947
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.

Tadinya saya berharap soto Betawi ini yang disiramkan ke mie gomak, sehingga rasanya seperti persepsi saya. Rempahnya cukup nendang. Bisa jadi begitu. 

Tapi entah. Saya merasa ada kemiripan antara kuah soto Betawi dan mie gomak, meski yang soto Betawi rasanya lebih tegas.

Dagingnya melimpah meski dipotong kecil-kecil. Fillernya ada irisan tomat, daun bawang dan bawang goreng, tersedia irisan  jeruk nipis.

Mungkin soto Betawi ini bisa dikatakan creamy. Soto Betawi menggunakan susu untuk kuahnya. Kental, legit, dan gurih. Enyakkk...

Sebenarnya saya berharap ada acar di antara mie gomak dan soto Betawi, tapi tidak ada. Nggak papa. Sudah ada mentimun yang mewakili. Duh, kaya pejabat saja, minta diwakili. Hehehe...

Masih penasaran dengan rasanya? 

Yuk simak video yang sudah saya rekam.

Sumber : YouTube @Isti Yogiswandani channel 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun