Mohon tunggu...
Isti Yogiswandani
Isti Yogiswandani Mohon Tunggu... Lainnya - Penulis buku Kidung Lereng Wilis(novel) dan Cowok Idola (Kumpulan cerpen remaja)

Suka traveling, dan kuliner.

Selanjutnya

Tutup

Foodie Pilihan

Menikmati Sop Ayam Klaten dengan Mindful Eating di Restoran Pinggir Kali

17 Februari 2024   11:48 Diperbarui: 17 Februari 2024   11:49 468
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Sop ayam Klaten, nafi, dan sambal kecap (dokpri)

Ternyata, isinya hanya satu bulatan es krim tanpa toping apa-apa. Sesuai lah kalau harganya murah 

Seporsi es krim stroberi yang hanya dibandrol 5 ribu rupiah (dokpri)
Seporsi es krim stroberi yang hanya dibandrol 5 ribu rupiah (dokpri)

Sebenarnya hidangan ini lebih cocok sebagai dessert, hidangan penutup.

Tapi mungkin rasa asam stroberi nya bisa merangsang nafsu makan. Itulah sebabnya aku lebih memilih stroberi daripada vanilla.

Untuk hidangan utama, aku pilih sop. Sop biasanya justru dijadikan hidangan pembuka. Tapi suka-suka akulah, kalau mau kujadikan menu utama dengan disantap bersama nasi.

Penasaran saja, sop ayam Klaten itu seperti apa, jadi kupesan menu sup ayam Klaten dengan nasi.

Sop ayam Klaten (dokpri)
Sop ayam Klaten (dokpri)

Sop ayam Klaten ini terdiri dari sayuran dan daging ayam. Yuk nikmati dengan mindful Eating.

Kaldu kuah dari SOP ayam Klaten ini lumayan bening dengan sedikit pendar-pendar lemak yang merangsang nafsu makan dan mempercantik penampilan.

Fillingnya cukup simple, tidak terlalu banyak sayuran. Hanya ada potongan kentang, wortel dan tomat.

Kucicipi kuahnya. Gurih segar dengan Asin yang pas. Rasa ladanya sedikit dominan. Pokoknya oke. Kematangan sayurannya juga pas. Sudah empuk, tapi rasa asalnya masih terasa.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun