Mohon tunggu...
Isti Yogiswandani
Isti Yogiswandani Mohon Tunggu... Lainnya - Penulis buku Kidung Lereng Wilis(novel) dan Cowok Idola (Kumpulan cerpen remaja)

Suka traveling, dan kuliner.

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Antara Mudik, Clorot dan Pangan Lokal

12 Desember 2023   12:12 Diperbarui: 12 Desember 2023   12:27 201
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Antara Mudik, Clorot dan Pangan Lokal(dokpri)

Bagiku, mudik adalah mengenang masa lalu.

Di situ ada banyak kenangan yang bisa diingat.

Entah asrinya alam desa yang damai,

Atau jajan pasar, pangan lokal dan kuliner tradisional.


Clorot, klepon, lapis, geblek, lanting, dan riuhnya musim durian.

Mewarnai setiap mudik dan kenangan tak terlupa.

Tidak sekedar citarasa yang menggoda.

Tapi kenangan dan kisah lampau yang tetap tersimpan rapi dalam dada 


HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun