Mohon tunggu...
Isti Yogiswandani
Isti Yogiswandani Mohon Tunggu... Lainnya - Penulis buku Kidung Lereng Wilis(novel) dan Cowok Idola (Kumpulan cerpen remaja)

Suka traveling, dan kuliner.

Selanjutnya

Tutup

Foodie Pilihan

Yuk Membuat Sendiri, Bakso dari Hewan Kurban

18 Juli 2023   16:15 Diperbarui: 19 Juli 2023   10:15 547
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Pisahkan daging dari urat dan bagian daging yang susah dihaluskan(dokpri) 

Dalam membuat bakso, ada beberapa langkah yang harus diperhatikan. Yaitu :

1. Pemilihan daging. 

Pisahkan daging dari urat dan bagian daging yang susah dihaluskan(dokpri) 
Pisahkan daging dari urat dan bagian daging yang susah dihaluskan(dokpri) 

Daging yang bagus, sebenarnya adalah daging yang masih fresh, belum disimpan di kulkas. 

Dengan menggunakan daging yang masih baru dan segar, lebih mudah dihaluskan dan tekstur nya lebih bagus. 

Meski begitu, bukan berarti daging yang sudah disimpan lama di kulkas tidak bisa dipergunakan. 

2. Cara Memblender daging

Untuk membuat bakso yang dihaluskan dengan blender, ada beberapa hal yang perlu diperhatikan :

-Pilih daging murni yang tidak bercampur lemak dan koyor. 

- koyor dan lemaknya bisa dicampurkan dengan kaldu sebagai bahan membuat kuah. 

- Saat menghaluskan dengan blender, potong daging kecil-kecil, dan blender sedikit-sedikit untuk mengurangi resiko blender rusak. 

- Blender sebentar- sebentar sampai daging halus. 

Jika tercium bau gosong, matikan blender, dan copot gelas blender dan pisaunya. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun