Mohon tunggu...
Isti Yogiswandani
Isti Yogiswandani Mohon Tunggu... Lainnya - Penulis buku Kidung Lereng Wilis(novel) dan Cowok Idola (Kumpulan cerpen remaja)

Suka traveling, dan kuliner.

Selanjutnya

Tutup

Healthy Pilihan

Tips Menyiasati Cuaca Ekstrem yang Bisa Menyebabkan Meriang

9 Mei 2023   20:31 Diperbarui: 9 Mei 2023   20:35 629
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Waspadai cuaca kurang bersahabat (dokpri) 

Minuman ini biasanya terdapat dalam minuman berempah. 

Minuman berempah yang bisa kita konsumsi di antaranya wedang jahe, wedang sereh, wedang ronde, cemas, dll. 

2. Istirahat yang cukup. 

Terkadang istirahat diterjemahkan sebagai tidur. 

Menurut upk.kemkes.go.id, waktu tidur yang dianjurkan adalah sebagai berikut :

-Usia 12-18 tahun:  8-9 jam. 

-Usia 18-40 tahun: (orang dewasa) 7-8 jam setiap hari.

Jadi rata-rata waktu tidur yang dianjurkan adalah sekitar 8 jam sehari. 

3. Makan makanan yang cukup dan  bergizi. 

Cukup di sini adalah jumlahnya sesuai kebutuhan tubuh, sedang bergizi adalah mengandung nutrisi yang dibutuhkan tubuh. 

4. Banyak mengonsumsi makanan sumber vitamin. 

Makanan yang banyak mengandung vitamin bisa menangkal dan mempersingkat infeksi (dokpri ) 
Makanan yang banyak mengandung vitamin bisa menangkal dan mempersingkat infeksi (dokpri ) 

Vitamin yang banyak dibutuhkan untuk menjaga daya tahan tubuh adalah :

-Vitamin C

Vitamin C dapat mencegah atau melawan infeksi, sehingga infeksi yang ditimbulkan bisa dipersingkat. 

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Healthy Selengkapnya
Lihat Healthy Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun