Mohon tunggu...
isti nikmah
isti nikmah Mohon Tunggu... Freelancer - Penulis

Istun7 Universitas Pamulang

Selanjutnya

Tutup

Ilmu Sosbud

Campur Kode Jadi Prima Dona Kaum Milenial Dalam Berkomunikasi

17 Desember 2021   21:50 Diperbarui: 17 Desember 2021   21:56 250
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilmu Sosbud dan Agama. Sumber ilustrasi: PEXELS

"guys, hari ini kita jadinya pake dresscode apa? Buat ke wedding nya Tina"

Campur kode yang paling sering ditemukan di media sosial adalah pencampuran antara bahasa Indonesia dengan bahasa Inggris. 

Kaum milenial banyak ditemukan menggunakan pencampuran kode. Yang dapat ditilik dari caption Instagram yang diposting. Dari Instastory yang dibuat. Percakapan di WhatsApp, judul video di Youtube, lirik lagu, berbagai artikel bahkan dalam beberapa karya sastra seperti novel juga cerpen. 

Secara tidak sadar kini campur kode menjadi prima dona kaum milenial dalam berkomunikasi. Baik komunikasi secara langsung maupun tidak langsung. 

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ilmu Sosbud Selengkapnya
Lihat Ilmu Sosbud Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun