Atau, tanpa koalisi pun PDIP berhak mengusung calonnya sendiri, karena jumlah kursinya di DPR telah memenuhi syarat. Tapi, tentu lebih nyaman bila ada partai lain yang mau berkoalisi.
Pertanyaannya, apa ada partai lain yang mendekat jika pasangan capres-cawapres disapu bersih oleh PDIP?
Ya, bisa saja, terutama partai kecil yang tak punya kader yang populer dan tergiur iming-iming mendapatkan beberapa kursi menteri.
Bagaimana kelanjutannya? Politik itu dinamis, kita tunggu saja.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H
Beri Komentar
Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!