Mohon tunggu...
Irwan Rinaldi Sikumbang
Irwan Rinaldi Sikumbang Mohon Tunggu... Freelancer - Freelancer

menulis untuk menikmati kehidupan

Selanjutnya

Tutup

Travel Story Pilihan

Beberapa Masjid Unik Memesona di Rest Area Jalan Tol Trans Jawa

13 Desember 2021   07:30 Diperbarui: 13 Desember 2021   07:32 2111
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Masjid di rest area KM 260B|Foto: Johanes Randy/detik.com

Masjid Al Safar, rest area KM 88 B Tol Cipularang|Dok. Tempo/Rully Kesuma, dimuat tempo.co
Masjid Al Safar, rest area KM 88 B Tol Cipularang|Dok. Tempo/Rully Kesuma, dimuat tempo.co

Masjid yang dinamakan Al Safar tersebut adalah rancangan seorang arsitek terkenal, Ridwan Kamil, yang sekarang adalah Gubernur Jawa Barat.

Dengan adanya masjid-masjid unik di rest area jalan tol, membuktikan bahwa pihak pengelola tidak sekadar menyediakan fasilitas beribadah yang asal ada, tapi juga memperhatikan keindahan arsitektur yang menarik bagi pengunjung.

Masalahnya, ada masjid yang perawatannya terpelihara serta kebersihannya terjaga, ada juga yang kurang terpelihara. Ketertiban pengunjung ikut menjadi faktor yang menentukan kebersihan masjid.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun