Mohon tunggu...
Irwan Rinaldi Sikumbang
Irwan Rinaldi Sikumbang Mohon Tunggu... Freelancer - Freelancer

menulis untuk menikmati kehidupan

Selanjutnya

Tutup

Humaniora Pilihan

Wujudkan Penyandang Disabilitas Jadi Aset Bangsa, Bukan Beban

8 Desember 2021   06:57 Diperbarui: 8 Desember 2021   07:06 332
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Seorang pekerja disabilitas|dok. beritajateng.net

Kesimpulannya, dengan adanya UU yang berkaitan dengan pemenuhan hak-hak penyandang disabilitas, perhatian terhadap kaum difabel mulai membaik. Tapi, UU tersebut belum sepenuhnya terlaksana dan agak sulit memantau pelaksanaannya

Selain itu, yang terpenting bukan hanya dari sisi regulasi karena stigma dari masyarakat umum yang memandang rendah kaum disabilitas masih menjadi penghalang utama.

Ini yang mendorong rendahnya tingkat pendidikan anak-anak disabilitas yang kelak juga berpengaruh pada kesulitan mendapatkan pekerjaan. 

Buntutnya lagi, tingkat kesejahteraan kaum disabilitas menjadi relatif rendah. Tak heran, bila sebagian warga disabilitas memilih untuk menengadahkan tangan.

Tak ada cara lain, mari kita hilangkan stigma negatif tersebut dan tidak bersikap diskriminatif terhadap penyandang disabilitas. Semua ini membutuhkan upaya kolektif dari semua elemen masyarakat dan menjadi tanggung jawab kita bersama.

Saudara-saudara kita penyandang disabilitas perlu mendapatkan pendidikan yang baik dan pekerjaan yang layak. Kaum disabilitas menjadi aset bangsa, bukan beban, kenapa tidak?

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Humaniora Selengkapnya
Lihat Humaniora Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun