Mohon tunggu...
IrfanPras
IrfanPras Mohon Tunggu... Freelancer - Narablog

Dilarang memuat ulang artikel untuk komersial. Memuat ulang artikel untuk kebutuhan Fair Use diperbolehkan.

Selanjutnya

Tutup

Olahraga Artikel Utama

Dewa Kipas dan Bangkitnya Minat Catur di Indonesia

22 Maret 2021   21:05 Diperbarui: 23 Maret 2021   09:30 996
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Laga catur persahabatan antara Dewa Kipas Dadang Subur melawan WGM Irene Sukandar pada Senin (22/3/2021) | Dok. Tangkapan Layar YouTube Deddy Corbuzier via kompas.com

Masih dari sumber yang sama, catur bisa meningkatkan detak jantung pemainnya saat terjadi momen sulit. Selain itu, tekanan darah juga bisa naik dan yang paling terlihat tentu saja keringat yang bercucuran. 

Saat pertandingan catur berlangsung sengit, pemainnya bisa jadi gugup dan bolak-balik ke kamar mandi loh. Nah, itulah sebab kenapa catur dianggap olahraga juga, meskipun tak banyak gerakan fisik yang nampak.

Kembali soal duel Dewa Kipas vs GM Irene Sukandar. Semoga setelah ini takada lagi polemik soal Dewa Kipas lagi. Soal apakah Dewa Kipas curang atau tidak, saya tak peduli. Seperti kata Irene Sukandar setelah pertandingan usai, setelah ini tak boleh lagi ada hujatan, baik ke pihak Dewa Kipas maupun catur Indonesia.

Semoga catur Indonesia makin banyak peminatnya habis ini, khususnya minat ke arah profesional ya. Soalnya kalau minat main catur di pos ronda pastilah sudah ramai sejak pos kampling pertama dibangun, hehe.

Sekian.

@IrfanPras

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Olahraga Selengkapnya
Lihat Olahraga Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun