Mohon tunggu...
Irene Febrianty
Irene Febrianty Mohon Tunggu... Mahasiswa - Mahasiswa Ilmu Komunikasi - Universitas Pancasila

Keperluan Pendidikan

Selanjutnya

Tutup

Ruang Kelas

Analisis dan Monetisasi Platform Komunikasi Digital (Instagram)

24 April 2024   10:56 Diperbarui: 24 April 2024   19:54 166
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ruang Kelas. Sumber Ilustrasi: PAXELS

• Instagram dapat diakses melalui aplikasi mobile android maupun iOS dan website.

Dengan hal ini tentunya dapat mempermudah pengguna untuk mengakses aplikasi dari device atau perangkat apapun yang mereka miliki.

• Instagram memiliki banyak bahasa

Aplikasi Instagram tersedia terjemahan bahasa untuk kemudahan akses para pengguna dari seluruh negara. Hal ini juga dapat menjadi nilai plus untuk platform Instagram karena dengan aplikasi mendukung banyak bahasa, tentunya tidak ada batasan untuk pengguna dari manapun.

• Fitur Aksesibilitas 

Fitur aksesibilitas yang ditawarkan oleh platform Instagram ini yaitu teks alternalif untuk gambar dan video, serta dukungan untuk pembaca layar.

Instagram secara umum dapat dikatakan sebagai platform yang ramah pengguna dari berbagai usia dan tingkat keahlian teknologi. Hal itu disebabkan karena beberapa alasan, yaitu:

  • Proses pembuatan akun dan penggunaan fiturnya sangat simple dan mudah.
  • Ikon dan tombol pada platform tersebut jelas dan mudah dikenali
  • Tersedia berbagai fitur yang menarik
  • Instagram memiliki komunitas pengguna yang besar dan aktif
  • Pengguna dapat dengan mudah terhubung dengan teman, keluarga, sahabat, dan influencer atau artis favorit

Dengan berbagai kemudahan akses dan fitur-fitur menarik yang ada di platform Instagram, tetap penting untuk diingat bahwa harus bijak dalam menggunakannya. Pengalaman pengguna di Instagram juga dapat bervariasi, tergantung dari perangkat dan versi yang digunakan oleh para pengguna.

Fitur Monetisasi

Identifikasi Fitur-Fitur Monetisasi yang Ditawarkan Platform Instagram

Platform Instagram menawarkan berbagai fitur monetisasi yang dapat dimanfaatkan oleh para pengguna terutama konten kreator untuk menghasilkan uang atau pendapatan dari hasil konten yang mereka buat di Instagram.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
  7. 7
  8. 8
  9. 9
  10. 10
  11. 11
  12. 12
Mohon tunggu...

Lihat Konten Ruang Kelas Selengkapnya
Lihat Ruang Kelas Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun