Mohon tunggu...
Irawan Abidin
Irawan Abidin Mohon Tunggu... Buruh - Mahasiswa Pertanian

Selamat datang di koran sawit perkebunan dan pertanian masa kini YT: Koran Sawit Media Center "Koran Sawit"

Selanjutnya

Tutup

Nature Pilihan

5 Persiapan Menanam Kelapa Sawit di Lahan Gambut

11 September 2023   07:00 Diperbarui: 11 September 2023   16:14 870
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi: penglihatan tanam pada lahan gambut (Irawan Abidin)

3.  Persiapan Pembuatan Drainase atau Parit

Pembuatan drainase ini perlu kita perhatikan saat kita melakukan aktivitas pembukaan lahan, dimana drainase menentukan kehidupan bagi tanaman Kelapa Sawit itu sendiri terhadap kebutuhan air.

Dengan pengaturan drainase yang baik harapan sawit disaat musim hujan tidak akan terendam begitupun sebaliknya saat musim kemarau tidak akan menjadi kebakaran lahan.

Untuk itu kegiatan drainase ini tidak boleh kita anggap remah maupun enteng karena akan menentukan hasil dari produksi kelapa sawit selama 25 tahun.

4. Persiapan Pemeliharaan Tanaman(Perawatan)

Perawatan tanaman Kelapa Sawit menentukan faktor keberhasilan dalam mengelola tanaman kelapa sawit, kita pasti mengetahui bahwa tanaman kelapa sawit dilahan gambut tentunya tidak sebagus dengan di lahan mineral.

Dengan akibat permasalahan air atau pH yang berada pada lahan gambut untuk itu menjaga dan merawat tanaman kelapa sawit sangat diperlukan untuk menjaga tanaman kelapa sawit.

Selain dari pH yang cukup merepotkan ada juga aktivitas kegiatan pemeliharaan Gulma yang ada di lahan kelapa sawit dimana gulma yang kita kendalikan tentunya akan cepat sumbur seiring dengan waktu.

Dikarenakan sumber hara pada tanah gambut sangatlah tinggi dan lembab untuk itu pemeliharaan tanaman dan pengendalian pH di lapangan akan menentukan keberhasilan kita dimasa depan terhadap produktivitas kelapa sawit.

5.  Persiapan Pengelolaan Akses Jalan 

Jalan merupakan urat nadi diperkebunan Kelapa Sawit kita tahu bahwa kelapa sawit jika tidak ada akses jalan tentunya akan terhambat dan terhenti aktivitas untuk melakukan pekerjaan terutama pada evakuasi buah.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Nature Selengkapnya
Lihat Nature Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun