Â
Apa yang harus dilakukan oleh seseorang yang telah terluka karna cinta?
Menjeritkah? menangiskah? Atau mungkin Marahkah?
Apa yang perlu dipertahankan jika orang yg sudah dipertahankan melepas kita
Apa yang perlu ditangisi jika air mata akan terbuang sia-sia
Dia seseorang yg dulu kau banggakan telah melukaimu
Dia seseorang yang dulu kau yakini akan setia kepadamu telah menduakanmu
Dia seseorang yang dulu memberikanmu angan-angan tinggi sekrang menjatuhkanmu
Dia yang dulu berjanji tuk slalu menemanimu sekrang pergi meninggalkanmu
Dia yang dulu berucap manis skrang berubah menjadi kebohongan
Dia yang dulu slalu memperhatikanmu bahkan sekrang tak pernah mengingatmu
Dia yang dulu membawa senyum di bibirmu skrang berubah membawa tangisan dimatamu
Â
Berhentilah mengharap seseorang yang telah mencapakanmu demi orang lain
Berhentilah menangis setiap malam ketika kamu mengingatnya dan semua kenangan bersamanya
Berhenti.. dan berhentilah
Karna kau tak akan mungkin bersamanya lagi
Kau tak akan mungkin merajut cintamu lagi
Jadi berhentilah mulai sekarang
Berhenti mengharapkannya dan menyukainya
Mulailah membuka hatimu untuk seseorang yang lebih baik darinya
Melupakan memang tak semudah seperti ketika kamu jatuh hati padanya
Tapi cobalah untuk tetap bangun dari kenyataan
Bahwa kamu bukan bahagia yang dia cari slama ini
Bahwa kamu hanya tempat bersandarnya untuk sesaat
Cobalah mengerti bahwa kamu tak di inginkan olehnya lagi
Bahwa kamu hanya seseorang yang di anggapnya sebagai teman
Dia telah berdua dan bahagia skrang
Maka railah kebahagiaanmu juga dengan orang yang baru
Dengan orang yang lebih mampu menghargaimu
Yang mampu setia padamu
Mampu menerima setiap kekuranganmu
Mampu menjadikanmu wanita yang slalu dia hormati
Jangan pernah melihat ke belakang dan berlarut dalam kesedihan
Tersenyumlah walau itu sakit untuk dilakukan.
Follow Instagram @kompasianacom juga Tiktok @kompasiana biar nggak ketinggalan event seru komunitas dan tips dapat cuan dari Kompasiana
Baca juga cerita inspiratif langsung dari smartphone kamu dengan bergabung di WhatsApp Channel Kompasiana di SINI