Mohon tunggu...
Inspirasiana
Inspirasiana Mohon Tunggu... Full Time Blogger - Kompasianer Peduli Edukasi.

Kami mendukung taman baca di Soa NTT dan Boyolali. KRewards sepenuhnya untuk dukung cita-cita literasi. Untuk donasi naskah, buku, dan dana silakan hubungi: donasibukuina@gmail.com

Selanjutnya

Tutup

Puisi Pilihan

Mencintai Bumi Sepenuh Hati

5 Juni 2021   16:51 Diperbarui: 5 Juni 2021   17:06 399
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Mencintai Bumi Sepenuh Hati | Photo by Tom Leishman from Pexels

*

Bila setiap hati tak hanya berniat saja

Namun bersegera mencintai bumi dalam karya nyata

Merestorasi ekosistem terdekat

Dengan sepenuh gairah dan semangat

*

Jangan biarkan anak cucu kita meratapi nestapanya bumi

Karena kesalahan dan kekhilafan insan dewasa di masa kini

Mari bersatu memulai dari diri

Membangun ekosistem nan asri kembali dalam lestari

*

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
Mohon tunggu...

Lihat Konten Puisi Selengkapnya
Lihat Puisi Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun