Mohon tunggu...
Indria Salim
Indria Salim Mohon Tunggu... Freelancer - Freelance Writer

Freelance Writer, Praktisi PR di berbagai organisasi internasional (1990-2011) Twitter: @IndriaSalim IG: @myworkingphotos fb @indriasalim

Selanjutnya

Tutup

Travel Story Pilihan

Momen Padat dan Sarat Makna dalam "Taste of Macao"

21 Juli 2018   04:33 Diperbarui: 22 Juli 2018   00:00 677
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Jangan Lewatkan 2018 Macao Year of Gastronomy |@IndriaSalim

Langsung praktik sambil mendengarkan tips memotret |@IndriaSalim
Langsung praktik sambil mendengarkan tips memotret |@IndriaSalim

Talkshow dan Tips Food Photography bersama Fellexandro Ruby (Wanderbites.com)
Ini sesi yang memberikan wawasan dan pengalaman yang sangat bermanfaat bagi kami (baca: Penulis). Nggak menyangka juga kalau ada semacam mini workshop dalam sesi itu, dan serunya adalah saat kita praktik bersama dengan Captain Ruby, memotret Portuguesse Eggtart, Minchi, dan Macao Almond Cookies -- lengkap dengan property food photography.

Penutup dan Lain-lainnya

Tahun 2018 adalah pencanangan dan pelaksanaan Macao Year of Gastronomy dan itu bagian dari Rencana Aksi Macao yang menyandang status sebagai Kota Kreatif Gastronomi UNESCO.
Macao itu kota administratif yang unik karena merupakan perpaduan budaya barat dan timur, termasuk dalam hal gastronomi.

Macao menjadi tempat tujuan wisata yang menawarkan banyak pilihan pada pengunjungnya, dari museum, events internasional maupun kultural, kuliner yang tersedia dari warung pinggir jalan sampai restoran mewah dan hotel bintang lima.

Jadwal event yang bisa Anda saksikan bila mengunjungi Macao di bulan September, antara lain adalah Kontes Pertunjukan Kembang Api Macao Internasional ke-29 (29th Macao International Fireworks Display Contest), berlangsung pada tanggal 1, 8, 15, dan 24 September.

Jadwal dan informasi selengkapnya, klik: Macao Government Tourism Office

 Salam Kompasiana Beyond Blogging:: Indria Salim ::

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
Mohon tunggu...

Lihat Konten Travel Story Selengkapnya
Lihat Travel Story Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun