Mohon tunggu...
H.I.M
H.I.M Mohon Tunggu... Administrasi - Loveable

Hanya orang biasa yang memiliki 1 hati untuk merasakan ketulusan, 1 otak untuk berpikir bijak dan 1 niat ingin bermanfaat bagi orang lain | Headliners 2021 | Best in Specific Interest 2021 Nominee

Selanjutnya

Tutup

Bahasa Pilihan

Bahasa Jepang Kian Dilirik, Ternyata Ini Daya Pesonanya

11 September 2021   20:06 Diperbarui: 11 September 2021   20:05 664
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Event Cosplay di Jepang. Sumber Mainichi.jp
Event Cosplay di Jepang. Sumber Mainichi.jp

World Cosplay Summit adalah event cosplay tahunan dan digadang-gadang sebagau event terbesar bagi pecinta Cosplay. Ini merupakan ajang bergengsi dimana akan mempertemukan Cosplayer terbaik dari berbagai negara untuk menunjukan kostum dan karakter yang diangkat.

3. Peluang Terlibat Kerjasama Jepang-Indonesia

Ada banyak kerjasama yang dilakukan antara pemerintah daerah hingga pemerintah pusat dengan Jepang. 

Asia Kakehashi Project adalah program pertukaran pelajar yang disupport dan didanai oleh Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Olahraga, Ilmu Pengetahuan dan Teknologi di Jepang (MEXT). 

Pertukaran Budaya Antara Jepang dan Indonesia. Sumber Tribun Wiki
Pertukaran Budaya Antara Jepang dan Indonesia. Sumber Tribun Wiki

Hal menarik program ini diperuntukkan bagi pelajar SMA dimana akan diberi kesempatan untuk merasakan pendidikan dan suasana tinggal di Jepang. Ada peserta yang mendapat kesempatan tinggal dengan orang tua angkat di Jepang atau tinggal di Asrama Sekolah. 

Tidak hanya itu Pemerintah Indonesia dan Jepang juga telah menjalin kerjasama di bidang penempatan tenaga kerja berketerampilan spesifik atau Specified Skilled Worker (SSW). Sudah ada banyak Tenaga Kerja Indonesia (TKI) yang dikirim ke Jepang. 

Salah satu bidang keahlian yang banyak dibutuhkan di Jepang adalah kesehatan. Di daerah saya di Bali, para tenaga kesehatan khususnya Perawat. Mereka diberi pembekalan tambahan bahasa Jepang jika ingin mengikuti program kerja ke Jepang. 

Hal luar biasa gaji yang mereka terima pun bisa menembus puluhan juta rupiah per bulan. Nominal yang fantastis meski biaya hidup di Jepang juga tergolong mahal. 

***

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Bahasa Selengkapnya
Lihat Bahasa Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun