Mohon tunggu...
Indra Rahadian
Indra Rahadian Mohon Tunggu... Administrasi - Pegawai Swasta

Best In Fiction Kompasiana Award 2021/Penikmat sastra dan kopi

Selanjutnya

Tutup

Cerpen Pilihan

Zico Robot Ribet

19 Februari 2021   20:30 Diperbarui: 19 Februari 2021   20:42 473
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Ilustrasi Zico Robot Ribet /Dokpri

Zico menerobos masuk ke dalam ruangan. Mengagetkan semua tamu dan Mr. Jim. Sementara, Prof. Tan terlihat tidur di sofa dengan pelayan. Hilang kesadaran karena mabuk minuman. Pesta yang melelahkan. 

"Kerusakan! Kerusakan! Robot-robot butuh keadilan! Robot-robot butuh istirahat! Robot-robot harus diselamatkan!" 

Zico mengulang-ulang seruan sambil berjalan berputar di ruangan. 

"Prof. Tan, bangun! Anomali apa ini! Robot ini error!" teriak Mr. Jim. 

Tamu-tamu berhamburan keluar ruangan. Ketakutan pada Zico yang tidak berhenti bergerak dan bersuara. Tinggallah Prof. Tan sendiri di dalam ruangan. Mengusap mata dan mulai sadar dari tidurnya.

Iapun mengambil remote control dari kantung celana, kemudian menekan tombol merah. Zico seketika non aktif. 

"Aku lupa, kebersihan adalah sebagian dari iman dan bekerja adalah ibadah. Memori sistem itu harus kuhapus pada robot-robot ini."

**

Cerita ini hanya fiktif belaka, kesamaan nama, tokoh dan tempat hanyalah kebetulan semata.

Indra Rahadian/ 19/02/21

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
Mohon tunggu...

Lihat Konten Cerpen Selengkapnya
Lihat Cerpen Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun