Dalam melakukan suatu kegiatan tentu akan diikuti dengan adanya timbal balik yang diberikan. Timbal balik tersebut bisa bersifat negatif ataupun positif. Dalam melakukan suatu kegiatan secara bersama-sama tentu juga memiliki timbal balik ataupun juga manfaat bagi orang atau kelompok melakukan kegiatan ini. Beberapa manfaat yang dapat dirasakan adalah sebagai berikut.
1. Dapat memicu munculnya semangat kesatuan dan persatuan dalam diri seseorang
2. Mempererat ikatan bagi orang ataupun kelompok yang melakukan kegiatan ini
3. Dengan melakukan hal bersama-sama suatu kegiatan dapat menjadi lebih ringan
4. Menyelesaikan suatu kegiatan dengan bersama-sama akan membuat pekerjaan menjadi cepat selesai
Tahapan pembentukan kerja sama
Pasti ada sebab kenapa kerja sama dibentuk dan untuk apa. Kerja sama memiliki tahapan tahapan yang telah direncanakan bersama maka dari itu kerja sama dibuat dengan adanya alasan, tujuan, dan pembentukan yang jelas. Berikut adalah tahap tahap pembentukan kerja sama:
- Forming
- Informing
- Storming
- Norming
- Transforming
- Adjouring
Kesimpulan
Teamwork terbentuk dari beberapa orang yang memiliki kepribadian berbeda namun memiliki tujuan yang sama. Kekuatan teamwork bisa dipupuk secara berkelanjutan agar proses pencapaian tujuan bisa cepat terlaksana. Semua anggota atau team memiliki tanggung wajab dan hak yang sama dalam team tersebut. Â
Semoga bermanfaat
Salam,
Ilham Fabian Effendi
Malang, 08-11-2020
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H