Mohon tunggu...
Ika Septi
Ika Septi Mohon Tunggu... Lainnya - Lainnya

Penyuka musik, buku, kuliner, dan film.

Selanjutnya

Tutup

Lyfe Artikel Utama

Bertanam di Pekarangan Rumah, Minim Modal Hasil Lumayan

31 Juli 2021   22:35 Diperbarui: 3 Agustus 2021   03:00 1218
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Dokumen Pribadi
Dokumen Pribadi
Daun Afrika
Pohon ini didapat dari teman lalu ditancapkan begitu saja di pot tanpa treatment khusus. Hasilnya emejing sodara-sodara, dia tumbuh dengan suburnya. 

Tanaman yang memiliki julukan bitter leaf ini memiliki banyak manfaat, seperti dapat menurunkan gula darah, mengobati malaria, mengontrol tekanan darah, menjaga kesehatan hati, dan mengatasi cacingan.

Dokumen Pribadi
Dokumen Pribadi
Lidah Mertua
Tanaman ini sangat berguna untuk membersihkan udara dan merupakan pemasok oksigen yang melimpah. 

Tanaman dengan nama latin Sansevieria ini dulu hasil minta tetangga. Awalnya satu pohon, kini sudah berkembang menjadi beberapa pot.

Dokumen Pribadi
Dokumen Pribadi

Strawberry
Bibit tanaman strawberry ini didapat saat outbond di Cikole. Dari satu pohon kini sudah merajalela menjadi banyak bahkan sampai diminta tetangga dan teman. 

Buahnya sendiri enggak sebesar yang kerap saya beli di Ciwidey, tapi lumayan buat penyegaran mulut saat ingin mengunyah buah.

Dokumen Pribadi
Dokumen Pribadi
Janda Bolong
Nah, kalau yang ini mah tanaman dengan fungsi menjulidi orang, haha. 

Lha iya, setiap orang yang datang ke rumah pasti berkata "Wow, ada janda bolong." 

Kalo yang ini bibitnya hasil dikasih tetangga yang dulu belum menyadari bila tanaman ini harganya emejing.

Dokumen Pribadi
Dokumen Pribadi
Nah, bila tadi tanaman yang ada di pot maka di bawah ini adalah kisah tanaman yang berada di pekarangan depan rumah.

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Lyfe Selengkapnya
Lihat Lyfe Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun