2. Wawancara dengan Bu Lilis Suryani ,S.Pd
Beliau cenderung mengambil paradigma kebenaran lawan kesetiaan ketika mengambil keputusan. Bu Lilis selalu berpegang teguh pada aturan yang telah dibuat dari 2 opsi keputusan yang akan di ambil.  Beliau menggunakan prisip berpikir berbasis peraturan ( Rule Based thinking ) dilihat dari pertimbangan dia mengenai menyandingkan keputusan yang akan diambil dengan peraturan yang ada. . Bu Lilis  pun telah melaksanakan 9 langkah pengambilan keputusan secara tidak sadar ini terlihat dari langkah dan prosedur yang telah Bu Lilis  lakukan saat akan mengambil keputusan.
 Berikut juga saya sertakan daftar cheklist refleksi setelah wawancara.
Daftar Tugas/Checklist Refleksi Wawancara:Â
No.
Tugas
Ada (A)/
Tidak Ada (TA)
1.
Isi: Hal-hal menarik apa yang muncul dari wawancara tersebut, pertanyaan-pertanyaan mengganjal apa yang masih ada dari hasil wawancara bila dibandingkan dengan hal-hal yang Anda pelajari seperti 4 paradigma, 3 prinsip, dan 9 langkah pengujian, apa yang Anda dapatkan?
Ada, Bahwa ternyata kepala sekolah yang diwawancara sudah mengambil keputusan berdasarkan 4 paradigma ,3 prinsip dan 9 langkah pengujian walaupun masih acak.