Mohon tunggu...
Ika Maya Susanti
Ika Maya Susanti Mohon Tunggu... Penulis - Penulis lepas dan pemilik blog https://www.blogimsusanti.com

Lulusan Pendidikan Ekonomi. Pernah menjadi reporter, dosen, dan guru untuk tingkat PAUD, SD, dan SMA. Saat ini menekuni dunia kepenulisan.

Selanjutnya

Tutup

Foodie Pilihan

Mengapa Bawang Putih Menjadi Bumbu yang Harus Ditumis Dulu

3 Februari 2023   12:07 Diperbarui: 3 Februari 2023   12:20 1788
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Bagikan ide kreativitasmu dalam bentuk konten di Kompasiana | Sumber gambar: Freepik

Dalam dunia kuliner, kita mengenal adanya bumbu dasar merah dan putih. Bisa dibilang ini mewakili bumbu grupnya bawang merah dan bawang putih.

Bumbu dasar putih terdiri dari bawang putih, garam, dan lada. Ada yang juga suka dengan menambahkan kemiri. Kesemua bumbu ini bisa diiris atau diulek menjadi satu.

Sementara itu untuk bumbu dasar merah terdiri dari bawang merah yang dihaluskan bersama dengan cabai dan minyak goreng. Jika suka, bisa juga ditambahkan dengan tomat. 

Jadi dalam bumbu putih, lada adalah sebagai bumbu yang menguatkan bawang putih. Sedangkan dalam bumbu merah, minyak goreng menjadi penguat rasa bawang merah.

Nah menurut chef tersebut, kita tidak boleh mencampur bumbu merah dan putih menjadi satu. Karena bumbu putih akan membuat masakan jadi hambar.

Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
Mohon tunggu...

Lihat Konten Foodie Selengkapnya
Lihat Foodie Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun