Banyak pembelajaran yang didapat setelah pelaksanaan lokakarya. Sesi mendeskripsikan visual program dan diskusi terjadi beserta perbaikan-perbaikan melalui saran dari rekan CGP lain.
Penerapan ke Depan (Future)
Dasarnya, kegiatan lokakarya merupakan bentuk aktualisasi dari rangkaian program pendidikan guru penggerak ini. Namun hal tersebut bukanlah akhir dari program ini. Justru realisasi adalah hal paling penting untuk dilakukan pada CGP. Realisasi yang berdampak positif pada seluruh komponen ekosistem sekolah dan dapat mecapai visi-misi sekolah dengan baik.
Baca konten-konten menarik Kompasiana langsung dari smartphone kamu. Follow channel WhatsApp Kompasiana sekarang di sini: https://whatsapp.com/channel/0029VaYjYaL4Spk7WflFYJ2H