Mohon tunggu...
IING FELICIA
IING FELICIA Mohon Tunggu... Guru - Praktisi Pendidikan

Educator, Author, Trainer, Certified Teacher

Selanjutnya

Tutup

Parenting Artikel Utama

Menggali dan Mengenali Potensi Diri Anak, Orangtua Harus Jeli

21 Agustus 2022   07:45 Diperbarui: 22 Agustus 2022   10:33 1228
+
Laporkan Konten
Laporkan Akun
Kompasiana adalah platform blog. Konten ini menjadi tanggung jawab bloger dan tidak mewakili pandangan redaksi Kompas.
Lihat foto
Menggali dan Mengenali Potensi Diri Anak, Orangtua Harus Jeli (gambar @Amanda Dalbjorn - Unsplash.com)

Hampir setiap kegiatan disertai dengan percakapan. Libatkan anak dalam pembicaraan dua arah, berdiskusi untuk mendapatkan pendapat dan bermain peran agar anak aktif berkomunikasi. 

Membacakan cerita dapat merangsang anak untuk mengungkapkan pemikirannya. Bermain huruf dan angka membuat anak menciptakan kata dan kalimat sendiri.

Kecerdasan Logika Matematika

Mengenalkan konsep matematika dalam kehidupan sehari-hari akan menarik dan mudah dilakukan. Contoh, mengajak anak merapikan dan menata peralatan untuk makan bersama. Mengelompokkan sendok, garpu, piring, gelas, dan mangkuk. 

Ia belajar mengenal bentuk geometri dan bilangan. Bereksperimen dengan bahan makanan dan minuman. Pencampuran warna, proses, dan seterusnya.

Kecerdasan Visual Spasial

Ajaklah anak untuk duduk dan mengamati, dilanjutkan dengan mengimajinasikan apa yang ada dalam pemikirannya. Memintanya untuk menggambar dan melukis, serta mencoret-coret. 

Menyanyi, membuat kerajinan tangan, mengunjungi berbagai tempat, melakukan permainan konstruktif dan kreatif adalah kegiatan lain melatih kecerdasan visual spasial si kecil.

Kecerdasan Gerak Tubuh (Kinestetik)

Umumnya, anak menyukai kegiatan gerak tubuh. Olahraga lari, melompat-lompat, menendang bola dapat dijadikan alternatif selain menyehatkan tubuh juga dapat memacu pertumbuhan si kecil. Ketika di sekolah, menari, bermain peran, bernyanyi adalah kegiatan lainnya untuk melatih keseimbangan, kelenturan, ketangkasan dan ketepatan gerak.

Kecerdasan Musikal

HALAMAN :
  1. 1
  2. 2
  3. 3
  4. 4
  5. 5
  6. 6
Mohon tunggu...

Lihat Konten Parenting Selengkapnya
Lihat Parenting Selengkapnya
Beri Komentar
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE

Belum ada komentar. Jadilah yang pertama untuk memberikan komentar!
LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun